Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Cara Membuat Layout PCB Dengan Aplikasi Diptrace

Gambar
     Dalam dunia elektronika skema rangkaian pada layout PCB adalah hal dasar yang perlu dipahami sama seperti halnya komponen-komponen dan alat ukur dalam dunia elektronika. PCB menjadi sangat spesial karena tidak dijual dipasaran. Tentu PCB yang dimaksud disini adalah PCB yang sesuai dengan skema rangkaian yang telah kita buat atau akan kita gunakan nanti. Karena tentu jika PCB polos atau PCB dengan pola lubang masih mudah kita temui dipasaran.      Zaman dulu sebelum majunya dunia komputerisasi dalam hal pembuatan skema rangkaian pada PCB,pembuatan skema rangkain pada PCB dilakukan dengan cara manual yaitu dengan menggambar langsung skema pada PCB. Namun pada masa modern saat ini pembuatan skema untuk layout PCB dengan cara manual sudah lama ditinggalkan dengan alasan efisiensi waktu,tenaga dan dana.      Pada masa modern saat ini kebanyakan orang membuat skema rangkaian dengan memanfaatkan teknologi yang kian maju,salah satunya dengan menggunakan software pembuat rangkai

Pengertian Komponen Aktif Dan Pasif Dalam Elektronika

Gambar
Komponen elektronika berupa sebuah alat berupa benda yang menjadi bagian pendukung suatu rangkaian elektronik yang dapat bekerja sesuai dengan kegunaannya. Terdapat beberapa macam, berdasarkan cara dan sistem kerjanya komponen elektronika dibagi manjadi dua macam yaitu komponen pasif dan aktif. Komponen Aktif Komponen aktif adalah komponen-komponen di dalam rangkaian elektronik yang mempunyai penguatan atau mengarahkan aliran arus listrik. Di antaranya adalah transistor, dioda, IC (Integrated Circuit). 1.Transistor Transistor adalah alat semikonduktor yang dipakai sebagai penguat, sebagai sirkuit pemutus dan penyambung (switching), stabilisasi tegangan, modulasi sinyal atau sebagai fungsi lainnya. Transistor dapat berfungsi semacam kran listrik, dimana berdasarkan arus inputnya (BJT) atau tegangan inputnya (FET), memungkinkan pengaliran listrik yang sangat akurat dari sirkuit sumber listriknya. Pada umumnya, transistor memiliki 3 terminal, yaitu Basis (B), Emitor

AVOMETER dan cara menggunakannya

Gambar
AVOMETER Avometer berasal dari kata ”AVO” dan ”meter”. ‘A’ artinya ampere, untuk mengukur arus listrik. ‘V’ artinya voltase, untuk mengukur voltase atau tegangan. ‘O’ artinya ohm, untuk mengukur ohm atau hambatan. Terakhir, yaitu meter atau satuan dari ukuran. AVO Meter sering disebut dengan Multimeter atau Multitester. Secara umum, pengertian dari AVO meter adalah suatu alat untuk mengukur arus, tegangan, baik tegangan bolak-balik (AC) maupun tegangan searah (DC) dan hambatan listrik. Fungsi Avometer: -Mengukur tegangan DC -Mengukur tegangan AC -Mengukur kuat arus DC -Mengukur nilai hambatan sebuah resistor -Mengecek hubungan-singkat/koneksi -Mengecek transistor -Mengecek kapasitor elektrolit -Mengecek dioda,led dan dioda zener -Mengecek induktor -Mengukur HFE transistor (type tertentu) -Mengukur suhu (tupe tertentu) Terdapat dua jenis Avometer yaitu, Analog dan Digital:                                                                 AVOMETER ANALOG